Upaya Meningkatkan Hasil Belajar PAI Melalui Metode Diskusi Pada Siswa

Penulis

  • Febry Adhyaksa -
  • Nurul Annisa
  • Putri Indah Wulan Sari

Kata Kunci:

Meningkatkan hasil belajar PAI, Metode diskusi, Meningkatkan hasil belajar PAI melalui metode diskusi

Abstrak

Dalam penerapan metode belajar, pendidik dituntut agar mampu menyesuaikan antara objek yang akan di ajarakan, metode yang akan digunakan, dan materi apa yang akan di sampaikan. Hl tersebut akan memengaruhi keberhasilan pembelajaran peserta didik. Semakin efektif metode yang di gunakan maka akan semakin efektif pula pembelajaran tersebut. Jadi tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana implementasi metode diskusi ini dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI). Penelitian yang di lakukan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan saaan sempel yang di lakukan yaitu pada siswa kelas X Multimedia 1 di SMK Negeri 1 Siantar. Instrumen yang di lakukan yaitu dengan cara tes isian dan tes pilihan. Dari tes yang sudah di lakukan makan hasil penelitian membuktikan bahwa penerapan metode diskusi mempengaruhi hasil pembelajaran PAI di setiap siklusnya. Pada tingkat prasiklus tingkat ketuntasan belajar siswa yaitu 20%, kemudian pada siklus pertama naik menjadi 53,3% lalu dilanjut pada siklus kedua meningkat lagi menjadi 80%. Dengan demikian terbukti bahwa penerapan metode diskusi pada pembelajaran PAI di kelas X Multimedia 1 di SMK Negeri 1 Siantar berjalan efektif dengan hasil belajar peseerta didik yang meningkat signifikan.

Article Metrics

Abstract Views: 119
File Views: 82

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Andriani. (2019). Peningkatan Hasil Belajar Peserta Didik Melalui Metode Diskusi Pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak Kelas VIII MTS Muhammadiyah Pattongko Kec. Sinjai Tengah Kab. Sinjai. Institut Agama Islam Muhammadiyah Sinjai.

Anwar, K. (2021). Urgensi Evaluasi dalam Proses Pembelajaran. Rausyan Fikr: Jurnal Pemikiran Dan Pencerahan, 17(1), 108–118. https://doi.org/10.31000/rf.v17i1.4183

Hidayah, U. (2018). Rekonstruksi Evaluasi Pendidikan Moral Menuju Harmoni Sosial. Jurnal Pedagogik, 05(01), 69–81. https://ejournal.unuja.ac.id/index.php/pedagogik%0APermata_ulya@yahoo.co.id

Hopkins, D. (1993). A Teacher’s Guide to Classroom Research (Second Edi). Open University Press.

McNiff, J. (1992). Action Research: Principles and Practice. Routledge.

Nasihah, Ali M. (2015). Upaya Meningkatkan Prestasi Siswa Melalui Metode Diskusi Pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlaq Kelas VIII A di MTS. Sunan Ampel Semanding Pare. Inovatif, 1(2), 136–163.

Prasetya, B. (2014). Pengembangan Budaya Religius Di Sekolah. Jurnal Edukasi, 2(1), 473–485. http://ejournal.staim-tulungagung.ac.id/index.php/EDUKASI/article/view/106/86

Susandi, A., Khosiah, N., & Soliha, I. atus. (2021). The Effectiveness of Online Learning for Low Grades in Elementary Schools. 10(2), 101–111. https://doi.org/10.21070/pedagogia.v10vi2i.975

Sutikno, M. S. (2009). Belajar dan Pembelajaran”Upaya Kreatif dalam Mewujudkan Pembelajaran yang Berhasil. Prospect.

UU RI No. 02 Tahun 2003 Sistem Pendidikan Nasional dan Penjelasannya. (2003).

Unduhan

Diterbitkan

30-11-2023

Cara Mengutip

Adhyaksa, F., Annisa, N., & Putri Indah Wulan Sari. (2023). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar PAI Melalui Metode Diskusi Pada Siswa. RAZIQ: Jurnal Pendidikan Islam, 2(2), 132–142. Diambil dari http://jurnal.diklinko.id/index.php/raziq/article/view/80